Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 4:2

4:2 Dan setelah berpuasa empat puluh hari dan empat puluh malam, akhirnya laparlah Yesus.

Matius 13:1

Perumpamaan tentang seorang penabur
13:1 Pada hari itu keluarlah Yesus dari rumah itu dan duduk di tepi danau.

Matius 13:26

13:26 Ketika gandum itu tumbuh dan mulai berbulir, nampak jugalah lalang itu.

Matius 14:1

Yohanes Pembaptis dibunuh
14:1 Pada masa itu sampailah berita-berita tentang Yesus kepada Herodes, raja wilayah.

Matius 14:7

14:7 sehingga Herodes bersumpah akan memberikan kepadanya apa saja yang dimintanya.

Matius 16:5

Tentang ragi orang Farisi dan Saduki
16:5 Pada waktu murid-murid Yesus menyeberang danau, mereka lupa membawa roti.

Matius 20:24

20:24 Mendengar itu marahlah kesepuluh murid yang lain kepada kedua saudara itu.

Matius 22:33

22:33 Orang banyak yang mendengar itu takjub akan pengajaran-Nya.

Matius 22:41

Hubungan antara Yesus dan Daud
22:41 Ketika orang-orang Farisi sedang berkumpul, Yesus bertanya kepada mereka, kata-Nya:

Matius 25:2

25:2 Lima di antaranya bodoh dan lima bijaksana.

Matius 26:6

Yesus diurapi
26:6 Ketika Yesus berada di Betania, di rumah Simon si kusta,

Matius 26:30

Petrus akan menyangkal Yesus
26:30 Sesudah menyanyikan nyanyian pujian, pergilah Yesus dan murid-murid-Nya ke Bukit Zaitun.

Matius 27:8

27:8 Itulah sebabnya tanah itu sampai pada hari ini disebut Tanah Darah.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 4:2 13:1 13:26 14:1 14:7 16:5 20:24 22:33 22:41 25:2 26:6 26:30 27:8
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)